Siswa SMA Muhammadiyah 6 Yogyakarta Gelar Ujian Praktek Fisika di Laboratorium Pendidikan Fisika UAD
Yogyakarta, 13 Februari 2024 – Sejumlah siswa dari SMA Muhammadiyah 6 Yogyakarta mengunjungi Laboratorium Teknologi Pembelajaran Sains (LTPS) Prodi Pendidikan Fisika Universitas Ahmad Dahlan (UAD) untuk melaksanakan ujian praktek fisika. Kegiatan yang berlangsung pada tanggal 13 Februari 2024 ini merupakan bagian dari kerjasama antara Prodi Pendidikan Fisika UAD dan sekolah, yang tidak hanya bertujuan sebagai […]